Bagaimana Cara Mengetahui Jenis Kulit Wajah Dan Cara Merawatnya
Jenis kulit wajah apa yang kamu miliki? Dan bagaimana cara merawatnya supaya tetap sehat dan bersih?. Nah, itulah kali ini yang akan kita bahas. Dan semoga dapat bermanfaat bagi kalian. Oke, jika kita berbicara tentang masalah kulit. Mungkin belum terlalu banyak yang memahami tentang keadaan kulit mereka atau lebih tepatnya jenis kulit yang mereka miliki. Jika kasusnya seperti itu, maka akan sulit bagi kalian untuk merawat kulit kalian dengan benar.
Kenapa demikian?
Karena, disetiap jenis kulit yang berbeda maka akan berbeda pula cara perawatannya. Oleh karena itu penting bagi kita untuk mengetahui jenis kulit apa yang kita miliki. Beda jenis kulit juga beda masalah yang akan ditimbulkan. Contohnya jenis kulit yang berminyak. Kulit ini akan cenderung rentan terhadap bakteri penyebab jerawat.
Setelah kita mengetahui jenis kulit yang kita miliki. Maka, akan mempeemudah juga untuk cara kita merawat kulit yang kita miliki. Sehingga kulit akan selalu sehat dan terawat tanpa adanya masalah yang timbul. Nah, untuk lebih lanjutnya tentang apa saja jenis kulit wajah yang ada. Kita simak yang berikut ini.
Tidak cukup hanya melakukan perawatan mahal. Tetapi kita juga harus mengetahui jenis kulit yang kita miliki. Karena akan berbahaya juga jika kita melakukan perawatan yang tidak sesuai dengan jenis kulit yang kita miliki. Berikut jenis kulit wajah yang harus kamu ketahui.
1. Kulit berminyak
Kulit berminyak tentunya ditandai dengan adanya kandungan minyak berlebih yang keluar dari pori-pori pada wajah. Sehingga membuat penampilan wajah kita menjadi mengkilap dan tentunya sangat tidak nyaman. Sudah pasti akan menurunkan rasa percaya diri kita secara drastis. Kulit berminyak sangat rentan terhadap bakteri penyebab jerawat jika kamu tidak rajin-rajin merawat wajahmu. Dan jerawat itu akan muncul setiap saat.
2. Kulit kering
Kulit kering ini akan membuat kita sangat tidak nyaman. Karena kita akan merasakan wajah kita serasa kaku. Bahkan bisa juga membuat kulit wajah seakan menjadi seperti bersisik. Dan tentunya akan terasa perih jika digosok.
3. Kulit normal
Nah, kulit yang satu ini yang menjadi impian setiap wanita. Karena pada kulit yang normal tidak akan banyak menimbulkan masalah. Dan cara perawatannya pun kamu hanya perlu selalu menjaga kelembabannya saja.
1. Kulit berminyak
Untuk kulit yang berminyak kamu perlu melakukan perawatan agar bakteri penyebab jerawat tidak mudah datang menghampiri. Caranya kamu harus rajin-rajin membersihkan kulit kamu menggunakan perawatan muka yang memang dianjurkan untuk kulit berminyak. Atau kamu bisa juga menggunakan masker campuran putih telur dengan perasan jeruk nipis.
2. Kulit kering
Kulit kering sangat sensitif jika terkena panas matahari. Biasanya akan terasa agak kaku dan bisa juga terasa sampai perih. Karena kulit sangat kering. Untuk itu kamu harus menjaga kelembaban kulit kamu dengan cara menggunakan pelembab kulit setiap harinya. Atau kamu bisa juga menggunakan masker bengkoang untuk tetap menjaga kelembaban kulit kamu.
Oke, sampai disini dulu pertemuan kita kali ini. Semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk selalu share sebelum meninggalkan tulisan. Dan kunjungi selalu blog Panggulku untuk mendapatkan informasi lainnya. Terimakasih.
Kenapa demikian?
Karena, disetiap jenis kulit yang berbeda maka akan berbeda pula cara perawatannya. Oleh karena itu penting bagi kita untuk mengetahui jenis kulit apa yang kita miliki. Beda jenis kulit juga beda masalah yang akan ditimbulkan. Contohnya jenis kulit yang berminyak. Kulit ini akan cenderung rentan terhadap bakteri penyebab jerawat.
Setelah kita mengetahui jenis kulit yang kita miliki. Maka, akan mempeemudah juga untuk cara kita merawat kulit yang kita miliki. Sehingga kulit akan selalu sehat dan terawat tanpa adanya masalah yang timbul. Nah, untuk lebih lanjutnya tentang apa saja jenis kulit wajah yang ada. Kita simak yang berikut ini.
Macam-macam jenis Kulit Wajah
Ada beberapa jenis kulit wajah yang dimiliki manusia. Lebih tepatnya 3 jenis kulit wajah. Kulit wajah memang selalu menjadi pusat utama yang wanita jaga. Karena kecantikan pada wajah biasanya akan menjadi patokan setiap wanita dalam berpenampilan. Oleh karena itu, apapun dilakukan demi untuk mendapatkan penampilan wajah yang sempurna.Tidak cukup hanya melakukan perawatan mahal. Tetapi kita juga harus mengetahui jenis kulit yang kita miliki. Karena akan berbahaya juga jika kita melakukan perawatan yang tidak sesuai dengan jenis kulit yang kita miliki. Berikut jenis kulit wajah yang harus kamu ketahui.
1. Kulit berminyak
Kulit berminyak tentunya ditandai dengan adanya kandungan minyak berlebih yang keluar dari pori-pori pada wajah. Sehingga membuat penampilan wajah kita menjadi mengkilap dan tentunya sangat tidak nyaman. Sudah pasti akan menurunkan rasa percaya diri kita secara drastis. Kulit berminyak sangat rentan terhadap bakteri penyebab jerawat jika kamu tidak rajin-rajin merawat wajahmu. Dan jerawat itu akan muncul setiap saat.
2. Kulit kering
Kulit kering ini akan membuat kita sangat tidak nyaman. Karena kita akan merasakan wajah kita serasa kaku. Bahkan bisa juga membuat kulit wajah seakan menjadi seperti bersisik. Dan tentunya akan terasa perih jika digosok.
3. Kulit normal
Nah, kulit yang satu ini yang menjadi impian setiap wanita. Karena pada kulit yang normal tidak akan banyak menimbulkan masalah. Dan cara perawatannya pun kamu hanya perlu selalu menjaga kelembabannya saja.
Cara Merawat Kulit Berminyak Dan Kulit Kering
Seperti yang sudah saya sampaikan diatas. Bahwa beda jenis kulit maka beda juga cara perawatannya. Disini saya hanya akan memberi 2 cara perawatan saja. Yaitu perawatan terhadap jenis kulit berminyak dan kulit kering. Karena pada jenis kulit normal sudah tidak perlu lagi dilakukan perawatan yang lain selain selalu menjaga kelembabannya saja. Berikut cara perawatannya.1. Kulit berminyak
Untuk kulit yang berminyak kamu perlu melakukan perawatan agar bakteri penyebab jerawat tidak mudah datang menghampiri. Caranya kamu harus rajin-rajin membersihkan kulit kamu menggunakan perawatan muka yang memang dianjurkan untuk kulit berminyak. Atau kamu bisa juga menggunakan masker campuran putih telur dengan perasan jeruk nipis.
2. Kulit kering
Kulit kering sangat sensitif jika terkena panas matahari. Biasanya akan terasa agak kaku dan bisa juga terasa sampai perih. Karena kulit sangat kering. Untuk itu kamu harus menjaga kelembaban kulit kamu dengan cara menggunakan pelembab kulit setiap harinya. Atau kamu bisa juga menggunakan masker bengkoang untuk tetap menjaga kelembaban kulit kamu.
Akhir Kata
Nah, cukup mudah sekali kan untuk mengetahui jenis kulit wajah yang kamu miliki. Sehingga kamu tidak kesulitan lagi untuk merawatnya.Oke, sampai disini dulu pertemuan kita kali ini. Semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk selalu share sebelum meninggalkan tulisan. Dan kunjungi selalu blog Panggulku untuk mendapatkan informasi lainnya. Terimakasih.
Belum ada Komentar untuk "Bagaimana Cara Mengetahui Jenis Kulit Wajah Dan Cara Merawatnya"
Posting Komentar